Selasa, 08 Oktober 2013

Cara Menulis Kode Script di Postingan Blog

Cara Menulis Kode Script di Postingan Blog

Cara Menulis Kode Script atau kode HTML di Postingan Blog adalah masalah yang sering ditemui oleh blogger yang baru belajar, sebenarnya saya sendiri juga termasuk blogger yang baru belajar dan kali ini saya akan membagikan ilmu yang baru saja saya dapatkan yaitu cara menulis kode script pada postingan blog.

cara menulis script pada postingan itu cukup singkat dan mudah....

  1. Pergi ke http://htmlentities.net/
  2. Taruh Kode Html pada kotak yang tersedia
  3. Klik encode
  4. Lihat pada kotak Result, copy kode yang ada pada kotak result dan tempatkan pada  postingan blog anda

jika kurang jelas silahkan bertannya


Terimakasih Telah Membaca

Sebagai Ucapan Terimakasih Saya Akan Memberikan Ebook Gratis Untuk Anda....

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

 

Entri Populer